Petualangan Dua Sahabat

Petualangan Dua Sahabat
“Tanggal berapa sekarang?” “Entahlah. Kau pikir aku memiliki kalender? Sekalipun memilikinya, kau pikir aku bisa membaca tanggal?” “Halah, apa sih yang kau bisa?” Aku tertawa. Ledekan seperti itu sudah biasa ia lontarkan untukku. Aku tidak pernah tersinggung karenanya. Lagipula, hal itu benar....

Review : Laki-Laki Pemanggul Goni, Sarat Kritik Sosial-Budaya Indonesia

Review : Laki-Laki Pemanggul Goni, Sarat Kritik Sosial-Budaya Indonesia
Laki-Laki Pemanggul Goni Cerpen Pilihan Kompas 2012 Penerbit Buku Kompas, Juni 2013   Perancang ilustrasi : Amrizal Salayan  Perancang sampul : Wiko Haripahargio  Jumlah halaman : xvi + 268 halaman  ISBN : 978-979-709-724-0 Berawal...

E-Learning - Belajar Asyik dengan Blog

E-Learning - Belajar Asyik dengan Blog
Apa itu E-Learning? E-Learning adalah singkatan dari Electronic Learning, atau dalam pengertian yang lebih mudahnya, sistem pembelajaran elektronik. Siapa di tahun 2013 yang belum mengenal internet, apalagi sosial media?  Ya! Sebagian masyarakat Indonesia pastilah paham tentang internet....

Sepupu Satu Hobi

Sepupu Satu Hobi
Saya yang sudah sekian lama tidak melakukan perjalanan jauh menggunakan kendaraan umum, beberapa hari yang lalu menerima ajakan mama untuk pergi ke Surabaya dengan bus. Tidak ada alasan khusus. Hanya mengisi awal liburan mama yang sehari-harinya sebagai guru PAUD. Sampai di salah satu rumah saudara...

Review: Cine Us - Halangan Menuju Impian Bukanlah Beban!

Review: Cine Us - Halangan Menuju Impian Bukanlah Beban!
Judul : Cine Us Penulis : Evi Sri Rezeki Penyunting : Dellafirayama Penyelaras Aksara : Novia Fajriani, @kaguralian Penata Aksara : Nurul M Janna Perancang Sampul : Fahmi Ilmansyah Penggambar Ilustrasi Isi : Anisa Meilasyari  Penerbit : teen@noura Cetakan Pertama, Agustus 2013 ISBN...

Semangat Mereka

Semangat Mereka
Source: here "Bangun dek," "Jam berapa sekarang kak?" "Jam 4." "Masih pagi kak. Boleh tidur setengah jam lagi?" "Nggak bisa dek. Kita harus bangun sekarang." Yanto membantu adiknya bangun. Kemudian ia membereskan barang-barangnya dan memasukkannya ke dalam karung. Tidak butuh waktu...

Detektif dalam Buku

Detektif dalam Buku
Source : here Bukti-bukti yang dikumpulkan mengarah pada satu orang. Ya! Dia yang dengan cerobohnya meninggalkan rumah setelah menghidangkan teh untuk korban. “Siapa lagi kalau bukan kau, istri dari korban. Nyonya Claudia.” Detektif menunjuk seseorang dengan mantap. Seseorang yang ia yakini sebagai...